Tuesday, July 14, 2009

Ambilkan Bulan - Five Minutes

* ambilkan bulan bu..
untuk menerangi
tidurku yang lelap
di malam gelap

ambilkan bulan bu...
ambilkan bulan bu..
yang selalu bersinar di langit

di langit bulan benderang
cahyanya sampai ke bintang

No comments:

Post a Comment