Sunday, March 8, 2009

Aku Rindu Padamu - Evie Tamala




Kemanapun ada bayanganmu
dimanapun ada bayanganmu
semua waktuku ada bayangmu
kekasihku

Kumenangis ….
menangisku karena rindu
Kubersedih ….
Sedihku karena rindu
Kuberduka …
dukaku karena rindu
Kumerana ….
meranaku karena rindu

Reff :

mau tidur teringat padamu
mau makan teringat padamu
mau apapun teringat padamu
kekasihku ….

Kemanapun ada bayanganmu
dimanapun ada bayanganmu
di semua waktuku ada bayangmu
kekasihku

No comments:

Post a Comment